29.7 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Lulusannya Diperebutkan Lapangan Kerja, BLK Disnaker Indramayu Genjot Kejuruan Las

mhnews.id.- Tenaga ahli kejuruan las lulusan Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Indramayu terserap tinggi oleh perusahaan-perusahaan. Bahkan dalam momen tertentu alumni BLK kejuruan las ini menjadi rebutan.

Kondisi ini mendorong BLK terus melakukan peningkatan jumlah peserta didik maupun kualitas keahliannya, yaitu juru las ahli maupun level dasar. Dengan cara ini kepercayaan pasar kerja dalam hal ini perusahaan dapat dipertahankan bahkan ditingkatkan.

- Advertisement -

Hal itu dikatakan Kepala BLK Disnaker Kabupaten Indramayu Asep Kurniawan di ruang kerjanya, Kamis (8/9). “Perusahan banyak yang menyerap, seperti dari Pertamina atau lainnya. Mereka itu menyerap yang ahli,” katanya, kepada mhnews.id.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler