Diakuinya selama ini dalam operasi penggerebekan hanya bisa menyelematkan migran illegal di bawah 100, sedangkan sekarang sampai mencapai 161 orang. “Tugas kita adalah menyelematkan mereka. Setelah diminta keterangan, mereka akan kita pulangkan kembali,” imbuhnya.
Selain itu, pihaknya juga berkoordinasi dengan kepolisian untuk mengungkap sindikat yang diduga berasal dari dalam dan luar negeri. “Proses hukum diserahkan ke polisi. Kapolda concern dan serius terkait tindak pidana perdagangan orang. Proses hukum jadi diserahkan ke polisi,” tutur Benny.
- Advertisement -
Penulis: Wawan Idris