Ia menyebut mayoritas dari responden yang tidak puas dengan kinerja Jokowi memilih Anies Baswedan sebagai capres. “Masyarakat yang tidak puas dengan kinerja Jokowi (29,7 persen), mayoritas memilih Anies 40,3 persen dan Prabowo 30,5 persen,” ucapnya.
Dalam survei ini, ada 1.200 responden dipilih secara acak menggunakan metode multistage random sampling. Dengan metode ini, margin of error kurang lebih 2,8 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.
- Advertisement -
Penulis: Wawan Idris