Oce menambahkan, jikapun terjadi banjir rob yang parah, maka masyarakat bisa mengungsi. Menurutnya, para camat, khususnya camat pesisir, sudah menyiapkan tempat evakuasi. “Biasanya kalau tidak di balai desa, di masjid-masjid terdekat,” terang Oce.
Oce mengatakan, pihaknya terus memonitor kondisi pasang air laut di wilayah pesisir Indramayu. Dia berharap, wilayah Kabupaten Indramayu terhindar dari berbagai bencana.
- Advertisement -
Penulis : Iir Sairoh
Editor : Wawan Idris