29.7 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Kehadiran Dokmaru Sangat Bermanfaat, Tahun 2022 Puskesmas Kedokan Bunder Tangani 52 Kasus

Kehadiran dokter di rumah penderita sangat membantu dalam ikhtiar penyembuhan penyakit karena langsung ditangani seperti pemeriksaan pada umumnya di fasilitas kesehatan.

Atang menegaskan, berbagai program unggulan terus dimaksimalkan dengan berbagai pihak agar tujuan untuk mewujudkan Kecamatan Kedokan Bunder Hebat menuju Indramayu Bermartabat bisa terlaksana.

- Advertisement -

Atang menambahkan, dari 52 laporan tersebut sebanyak 4 laporan merupakan berasal dari call center PSC 119 dan 48 laporan berasal dari non PSC. “Laporan non PSC ini berasal dari I-Ceta kecamatan, desa, puskesmas, media sosial dan juga laporan lainnya,” tegas Camat Atang, Selasa (17/1/2023).

Tim Dokmaru Kecamatan Kedokan Bunder turun langsung ke rumah pasien. Foto: Daniswara/mhnews.id

Berdasarkan laporan, Dokmaru terbanyak ada di bulan April 2022 yakni mencapai 10 laporan. Sementara jumlah laporan sedikit terdapat pada bulan Januari, Februari, dan Juli hanya 1 laporan.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler