30 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Inilah Doa yang Sesuai Sunnah Saat Hujan Deras, Yu Kita Amalkan!

اللَّهُمَّ صَيِّبًا نَافِعًا
Allahumma shayyiban naafi’an (Ya Allah turunkanlah hujan yang memberikan manfaat).” (H.R. Bukhari no. 1032)

Doa ketika hujan sangat lebat:
اَللَّهُمَّ حَوَالَيْنَا وَلاَ عَلَيْنَا، اَللَّهُمَّ عَلَى اْلآكَامِ وَالظِّرَابِ، وَبُطُوْنِ اْلأَوْدِيَةِ وَمَنَابِتِ الشَّجَرِ

- Advertisement -

Allaahumma hawaalainaa wa laa ‘alainaa, allaahumma ‘alal aakaami wazh-zhiroobi, wa buthuunil audiyati wa manaabitisy-syajari.

“Ya Allah, turunkanlah hujan di sekitar kami, bukan menimpa kami. Ya Allah, berilah hujan ke dataran tinggi, beberapa anak bukit, perut lembah dan beberapa tanah yang menumbuhkan pepohonan.” (H.R. Bukhari no. 1014).

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler