Dwi menambahkan, menempuh pendidikan di Poltek SSN semua biaya sudah ditanggung oleh negara dan ketika lulus langsung ditempatkan kerja karena merupakan ikatan dinas.
“Semoga selanjutnya semakin banyak putra-putri Indramayu yang bisa lolos bersaing masuk sekolah kedinasan, bukan hanya Poltek SSN namun bisa lainnya. Yang pada akhirnya bisa berbakti untuk Indramayu,” kata Dwi.
- Advertisement -
Penulis : Daniswara
Editor : Wawan Idris