33.6 C
Indramayu
Sabtu, April 19, 2025


Partai Pengusung belum Sodorkan Dua Nama Jagoannya, Panlih Wabup Indramayu Nganggur

Muhaemin menjelaskan bukan bermaksud tanpa menetapkan target waktu, melainkan berkaca pada momen yang sama oleh Panlih Wabup pada periode lalu. Pasalnya, saat itu Panlih beberapa kali membuka pendaftaran berlalu begitu saja tanpa pendaftar.

“Kita sangat menunggu adanya calon yang diusung oleh partai pengusung, baru kita bekerja. Begitu ada pendaftaran, ya kita siap bekerja, dari mulai verifikasi, syarat-syarat, ketentuannya, secara umum. Ayo baru kita bekerja,” tegas politisi Partai Golkar ini.

- Advertisement -

Pihaknya juga ingin memastikan tentang batas waktu masih dimungkinkannya diisinya kekosongan Wakil Bupati untuk mendampingi Bupati Nina Agustina di sisa masa jabatannya. Karena itu, Panlih Wabup juga akan berkirim surat kepada Kemendagri RI untuk mendapatkan kepastian waktunya.

“Deadline-nya kapan sih kekosongan ini, kita ingin minta ada jawaban khusus dari Kemendagri. Nanti dari Panlih melalui lembaga dewan, berkirim surat kepada Kemendagri,” jelasnya.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler