33.6 C
Indramayu
Sabtu, April 19, 2025


Dikunjungi Bupati Nina Agustina, Realisasi Renovasi Rutilahu Membuat Juman Bahagia dan Haru

Tak hanya sampai disitu, Bupati Nina Agustina meminta cucu yang tinggal bersama Juman untuk terus semangat belajar dan sekolah. Meskipun ekonominya yang kurang mampu cucunya dapat berkesempatan memperoleh beasiswa dari BAZNAS Indramayu.

“Harus semangat belajar, jangan sampai putus sekolah. Kita bisa masukan dalam beasiswa BAZNAS Indramayu, semoga cita-cita ke depan bisa tercapai, semisalnya jadi Polisi,” katanya.

- Advertisement -

Total bantuan rutilahu yang menjadi program prioritas Bupati Indramayu Nina Agustina di Desa Ranjeng menyasar dua warga yang kurang mampu. Masing-masing bantuan rutilahu sebesar Rp 10.000.000,00.

Bupati Nina Agustina juga mengunjungi penerima bantuan renovasi rutilahu lainnya, yaitu Siti Konaah dan Sonah. Pada kesempatan itu Bupati Nina juga menyerahkan bantuan sosial serta perlengkapan tidur.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler