30 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Misi Ganjar-Mahfud: Meningkatkan Kesejahteraan Guru dan Dosen, Gratiskan Pendidikan 12 Tahun

MHNEWS.id.- Sebagai akademisi, Mahfud Md. yang kini menjadi calon wakil presiden (cawapres) tentu sangat merasakan keprihatinan para guru dan dosen, terutama soal rendahnya kesejahteraan.

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukaam) ini mengakui kesejahteraan para guru dan dosesn di Indonesia masih jauh tertinggal dengan negara-negara maju lainnya.

- Advertisement -

Karenanya, Mahfud Md dan calon presiden (capres) Ganjar Pranowo sepakat akan meningkatkan kesejahteraan para guru dan dosen manaka terpilih menjadi Presiden dan Wakil Presiden RI 2024-2029.

Untuk mewujudkannya Ganjar-Mahfud pun telah menyusun misi pemerintahannya yaitu untuk mempercepat pembangunan manusia Indonesia unggul yang berkualitas, produktif, dan berkepribadian.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler