30.4 C
Indramayu
Sabtu, April 19, 2025


Capres Ganjar Pranowo: Danau Toba bisa Menjadi Destinasi Wisata Kelas Dunia

“Ini area yang sangat cantik sekali. Saya kira kita bisa kembangan menjadi destinasi wisata kelas dunia,” ujarnya sebagaimana dilansir detik.com.

Ya, Danau Toba merupakan salah satu dari 5 destinasi superprioritas yang menjadi fokus pengembangan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf). Danau ini memiliki luas sekitar 1.145 kilometer persegi sehingga membuatnya menjadi yang terbesar di Asia Tenggara.

- Advertisement -

Berbagai kegiatan wisata dapat dilakukan di Danau Toba, mulai dari mendaki bukit, menyusuri danau, hingga berkunjung ke desa-desa wisata yang menjadi tempat tinggal suku Batak.

Penulis: Wawan Idris

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler