28.7 C
Indramayu
Minggu, September 22, 2024


Capres Nomor 3 Ganjar Pranowo, Agar Lebih Efektif dan tak Rumit Pajak Ditangani Lembaga di Bawah Presiden

MHNEWS.id.- Calon presiden nomor 3, Ganjar Pranowo, mengatakan saat ini penetapan pajak bagi warga Indonesia tampak rumit dan tidak efektif, bahkan banyak wajib pajak yang ketakutan.

Hal tersebut disampaikan Ganjar dalam acara ‘Dialog Apindo Capres 2024’ dengan tagline Roadmap Perekonomian Indonesia 2024-2029 di Ballroom Menara Bank Mega, Jakarta Selatan, Senin (11/12/2023).

- Advertisement -

“Agar lebih efektif dan simple, saya mengusulkan persoalan pajak ditangani langsung lembaga di bawah presiden, bukan diurusi dirjen,” ujar mantan Gubernur Jawa Tengah dua periode ini.

“Pajak ruwet! Coba bikin pajak simple pasti orang akan mau, apa digitalisasi dan yang kedua misalnya sekarang rasanya urusan penerimaan negara pajak dan bukan pajak itu tidak lagi itu diurusi oleh Dirjen, itu diurusi oleh lembaga di bawah presiden langsung,” imbuhnya.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img

Berita Terpopuler