27.8 C
Indramayu
Senin, September 23, 2024


Halal bihalal Bersama ASN, Bupati Nina Agustina Berikan Motivasi Kerja Baik Kerja Nyata untuk Indramayu Bermartabat

MHNEWS.id.- Pasca libur Idul Fitri 1445 Hijriyah Aparatus Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Indramayu langsung beraktivitas dan diawali dengan halal bihalal.

Tidak ingin tertinggal momen, Bupati Indramayu, Nina Agustina melaksanakan halal bihalal bersama seluruh ASN dari semua perangkat daerah di lingkungan Pemkab Indramayu, Selasa (23/4/2024) dalam suatu apel pagi di Alun-Alun Puspawangi.

- Advertisement -

Nina Agustina menjelaskan, momentum halalbihalal tersebut dijadikan sebagai awal untuk menciptakan semangat baru dalam bekerja terutama untuk mencapai tujuan bersama yakni visi Indramayu Bermartabat.

Bupati Indramayu, Nina Agustina bersalaman dengan seluruh ASN dalam acara halal bihalal. Foto: Daniswara/mhnews.id

“Momentum halalbihalal ini kita jadikan sebagai awal untuk menumbuhkan semangat baru bagi para ASN di lingkungan Pemkab Indramayu,” kata Bupati Nina Agustina.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

spot_img

Berita Terpopuler