Saat dalam perjalanan, ketika jalan mendaki disunnahkan untuk bertakbir. Sedangkan saat menurun disunnahkan bertasbih.
Hal ini sebagaimana dicontohkan Nabi Muhammad Shollallohu alaihi wa sallam: dari Jabir bin Abdillah, dia berkata, “Kami membaca takbir apabila berjalan naik, dan kami membaca tasbih apabila jalan menurun,” [H.R. Al Bukhori dan Muslim].
- Advertisement -
Penulis: Wawan Idris