29.1 C
Indramayu
Sabtu, April 19, 2025


APAKDHA Perkuat Sektor Ayam Kampung sebagai Salah Satu Pilar Ketahanan Pangan Nasional

“Berharap penuh dukungan dari Pemerintah Kabupaten Indramayu. Karena hadirnya APAKDHA menciptakan kesejahteraan lahir batin bagi para peternak ayam kampung,” tegasnya.

Sementara itu, Ketua Dewan Pengawas APAKDHA, Baman, berharap hadirnya wadah tersebut bisa menampung aspirasi peternak ayam kampung di Kota Mangga. Selain itu, supaya dapat menjadikan Indramayu mandiri ketersediaan ayam kampung.

- Advertisement -

“Intinya menjadi wadah kesejahteraan bersama para peternak ayam kampung, begitu pun Kabupaten Indramayu ini mandiri daging ayam kampung menuju Indramayu Bermartabat,”

Diketahui, pelantikan dan seminar tersebut menghadirkan dua pemateri yaitu perwakilan dari DKPP, Anang Rusmana, dan Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Indramayu, Kadmidi.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler