29.9 C
Indramayu
Selasa, November 26, 2024


Ditemukan Proses Coklit Tak Prosedural, Bawaslu Indramayu Sarankan Perbaikan ke KPU

Selain itu, pihaknya juga menemukan banyak data pemilih yang tidak dikenali. Daftar pemilih tersebut terdata di wilayah RT/RW bahkan tertera di TPS yang ditentukan, namun tidak dikenali oleh ketua RT/RW setempat.

“Terus kami juga masih menemukan 3 KK (kartu keluarga) dengan 190 NIK (Nomor Induk Kependudukan),” ungkapnya.

- Advertisement -

Atas temuan-temuan itu, Bawaslu Kabupaten Indramayu menyarankan KPU beserta jajarannya ke bawah agar melakukan perbaikan. Hal itu untuk memastikan nama-nama yang terdata tidak diragukan keberadaan orangnya.

“Kita tidak sampai minta itu harus dicoret atau gimana, tapi dipastikan dulu. Kalau memang dipastikan tidak ada pemilih atas nama tersebut di daerah tersebut ya mestinya kan dicoret juga. Jangan sampai disalahgunakan oleh orang lain,” terangnya.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler