27 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Abdullah Dzul Bijdain: Sahabat yang Ikhlas Meninggalkan Kesenangan Dunia Demi Cahaya Islam

ALHAMDULILLAHI ROBBIL ‘ALAMIN. Allahumma sholli ‘ala Muhammad, wa‘ala alihi wa shohbihi wa sallam. Orang-orang kafir mengejar kesenangan duniawi yang hanya sebentar dan memilih kegelapan dengan meninggalkan cahaya serta kesenangan akhirat yang abadi.

Dzul Bijadain adalah seorang yatim yang sangat miskin. Ayahnya meninggal dunia dan tak mewariskan apa-apa. Dia lalu diasuh pamannya yang kaya sehingga dapat menikmati kehidupan dunia.

- Advertisement -

Namun dalam kesenangan dunia ketika tinggal bersama pamannya itu Dzul merasa gundah bahkan tersiksa. Ini terjadi karena pamannya adalah penyembah berhala dan ia pun dipaksa turut menyebahnya.

Ketika Nabi Muhammad Shollallohu ‘Alaihi wa Sallam tiba di Madinah, ada kerinduan dalam jiwanya untuk memasuki Islam. Namun keinginannya tidak dapat dicapai karena terhalang pamannya.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler