28.5 C
Indramayu
Kamis, April 17, 2025


Perbuatan Syirik bisa Mengeluarkan Seseorang dari Islam, Inilah Contohnya Pahamilah!

b. Syirik kecil yang tersembunyi
Misalnya orang yang melakukan amal sholeh tertentu agar dipuji orang. Seperti sholat sunnah agar dipuji orang, dan memperindah bacaan Quran agar diakui orang. Perbuatan riya dan sum’ah tersebut termasuk dalam syirik kecil.

“Katakanlah: ‘Sesungguhnya aku ini hanyalah manusia sepertimu, yang diwahyukan kepadaku: ‘Bahwa sesungguhnya Ilah kamu itu adalah Allah Yang Esa’. Barangsiapa mengharapkan perjumpaan dengan Rabb-nya, maka hendaklah ia mengerjakan amal shalih dan janganlah ia mempersekutukan seorang pun dalam beribadah kepada Rabb-nya.” (Q.S.Al Kahfi: 110).

- Advertisement -

Rasulullah juga bersabda, “Sesungguhnya yang paling aku takutkan atas kalian adalah syirik kecil.” Para Sahabat lalu bertanya, “Apakah syirik kecil itu, wahai Rasulullah?” Beliau Shallallahu ‘Alaihi Wasallam menjawab, “Yaitu riya’.” (H.R.Ahmad).

Penulis: Wawan Idris

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler