31.2 C
Indramayu
Jumat, April 18, 2025


‘Profesor Bakteri’ Waklan, Kembangkan Agens Pengendali Hayati dan Mampu Tingkatkan Produksi Padi Petani

Sedangkan daerah lain yang telah menimba ilmu dari Waklan yakni Cirebon, Subang, dan Sumedang. Selain menularkan ilmunya, Waklan juga terus menjadi nara sumber di berbagai daerah baik mewakili Kabupaten Indramayu maupun perwakilan Provinsi Jawa Barat.

“Alhamdulillah jika kelompok kami mendapatkan apresiasi dari Kementerian Pertanian, ini menjadi penyemangat kami untuk meningkatkan produksi pertanian di Indramayu untuk mewujudkan ketahanan pangan,” kata Waklan, Selasa (14/2/2023).

- Advertisement -

Sementara itu Bupati Indramayu, Nina Agustina melalui Camat Kedokan Bunder, Atang Suwandi, S.S.T.P., M.Si. mengatakan, meningkatnya jumlah produksi padi organik dengan pola agens hayati ini berdampak pada peningkatan produksi padi secara keseluruhan di Kabupaten Indramayu.

Dengan meningkatkanya jumlah produksi padi dan sangat ramah lingkungan karena perlakuan organik ini mendukung keinginan Presiden RI, Joko Widodo untuk meningkatkan produksi padi dari Kabupaten Indramayu.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler