30 C
Indramayu
Jumat, April 18, 2025


Siap Jadi Pengusaha Sukses, ABK SLB Mutiara Hati Mendapat Pelatihan Berwirausaha Minuman Kopi

Dimulai dengan pengenalan macam biji kopi dan bahan pelengkap lainnya serta alat-alat yang dipergunakan lalu dilanjutkan dengan praktik pembuatan minuman kopi dengan teknik kopi Rokpreso, V60, Vietnam Drip, Moka Pot, French Press, dan Aero Press.

Area Manager Communication, Relation & CSR, Mohamad Zulkifli menjelaskan bahwa pelatihan membuat kopi tersebut diberikan sebagai bekal wirausaha kepada anak berkebutuhan khusus (ABK).

- Advertisement -

“Diharapkan setelah mereka menyelesaikan pendidikan di Sekolah Luar Biasa (SLB) teman-teman istimewa ini mempunyai keterampilan lebih, dalam hal ini adalah di bidang pembuatan kopi yang dapat digunakan untuk berwirausaha,” terang Zulkifli, Jumat (12/5/2023).

Lebih lanjut Zul menjelaskan bahwa pelatihan ini bertujuan untuk membangkitkan semangat sekaligus memberikan keterampilan menjadi Barista. “Agar mereka pun dapat meraih kesuksesan harus dimotivasi, ditumbuhkan daya saing, dan kepercayaan dirinya,” tambahnya.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler