Kementerian Lingkungan Hidup membuka formasi CASN untuk lulusan SMA dan SMK sederajat yang diperlukan untuk mengisi jabatan sebagai polisi hutan dibidang kehutanan dan pertanian.
Namun untuk formasi tahun 2023, belum ada keterangan apapun di website resmi https://casn.menlhk.go.id/
- Advertisement -
5. Kementerian Perhubungan
Kementerian Perhubungan membuka formasi CPNS lulusan SMA/SMK yang cukup banyak.