30 C
Indramayu
Rabu, November 27, 2024


Mengungkap 10 Khasiat Air Kelapa (muda), Mitos atau Fakta?

Batu ginjal terbentuk ketika kalsium, oksalat, dan senyawa lain bergabung dan membentuk kristal dalam urine yang kemudian berubah menjadi batu-batu kecil. Air kelapa dapat bantu menurunkan risiko batu ginjal dengan mengurangi pembentukan kristalnya.

6. Menurunkan Tekanan Darah. Air kelapa mengandung tinggi kalium. Konsumsi makanan kaya kalium dapat menurunkan tekanan darah dan melindungi kesehatan jantung secara menyeluruh.

- Advertisement -

Penelitian menunjukkan air kelapa bisa menurunkan tekanan darah pada pengidap hipertensi.

Akan tetapi, orang yang sedang mendapatkan pengobatan tekanan darah sebaiknya berdiskusi terlebih dulu dengan dokter jika hendak minum air kelapa. Lantaran minuman ini bisa menurunkan tekanan darah terlalu banyak.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler