26.8 C
Indramayu
Kamis, Februari 13, 2025


Bacalah Doa ini saat Akan Keluar Rumah, Alloh Azza wa Jalla akan Melindungimu

ALHAMDULILLAHI ROBBIL ‘ALAMIN. Allahumma sholli ‘ala Muhammad, wa‘ala alihi wa shohbihi wa sallam. Banyak doa yang diajarkan Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam, seperti doa ke luar rumah, masuk masjid, dan ke luar masjid berikut ini.

Do’a Keluar Rumah

- Advertisement -

Bacaan yang diucapkan ketika keluar rumah. Dari Anas radhiyallahu ‘anhu, ia mengatakan bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

مَنْ قَالَ -يَعْنِي إِذَا خَرَجَ مِنْ بَيْتِهِ- “بِسْمِ اللهِ، تَوَكَّلْتُ عَلَى اللهِ، وَلاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللهِ”، يُقَالُ لَهُ: هُدِيْتَ وَكُفِيْتَ وَوُقِيْتَ وَتَنَحَّى عَنْهُ الشَّيْطَانُ.

Artikel Terkait

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terpopuler